Daftar Perintah Linux Lengkap dan Fungsinya | A – Z

Posted on

Perintah Linux – O

Perintah Fungsi
objcopy Berfungsi untuk menggandakan dan menerjemahkan sebuah file objek.
objdump Berfungsi untuk menampilkan informasi tentang file objek.
od Berfungsi untuk melakukan dump file dalam format octal atau format lainnya.
op Sebuah hak akses operator, yang mengizinkan administrator sistem untuk memindahkan akses user pada operasi root tertentu yang membutuhkan kemampuan super user.
open Berfungsi untuk membuka sebuah file dengan aplikasi default.
openvt Berfungsi untuk menjalankan sebuah program pada sebuah terminal virtual (VT) yang baru.

 

A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z