Perintah Linux – H
Perintah | Fungsi |
halt | Berfungsi untuk menghentikan sebagian mesin. |
hash | Berfungsi untuk menampilkan path untuk perintah yang dieksekusi pada shell. |
hdparm | Berfungsi untuk menampilkan dan melakukan konfigurasi parameter untuk perangkat SATA/IDE. |
head | Berfungsi untuk menampilkan sebuah baris pertama dari sebuah file yang spesifik. |
help | Berfungsi untuk menampilkan bantuan yang dibuat dalam baris-baris perintah. |
hexdump | Berfungsi untuk menampilkan output file tertentu dalam format hexadecimal, octal, decimal, atau ASCII. |
history | Berfungsi untuk menampilkan riwayat perintah yang digunakan. |
host | Sebuah ultilitas yang berfungsi untuk melakukan lookup pada DNS. |
hostid | Berfungsi untuk menampilkan nomor ID sebuah host dalam format hexadecimal. |
hostname | Berfungsi untuk menampilkan atau mengatur sebuah nama host (hostname) pada sebuah komputer. |
htdigest | Berfungsi untuk mengatur pengguna melakukan autentifikasi file yang digunakan pada web server Apache. |
htop | Sebuah ultilitas yang berfungsi untuk menampilkan proses atau melakukan monitoring dalam sistem dalam Command Line Interface (CLI). |
hwclock | Berfungsi untuk menampilkan atau mengatur waktu pada perangkat keras sistem. |